RESEP LODEH LABU SIAM


Resep Lodeh Labu Siam

Bahan :
  • 250 gr labu siam,dipotong korek api
  • 2 cm lengkuas,dimemarkan
  • 2 lbr daun salam
  • 2 buah cabai merah besar,diiris miring,dibuang bijinya
  • 1 ¾ sdt garam
  • ¾ sdt gula merah sisir
  • ½ sdt gula pasir
  • 750 ml santan dari 1 butir kelapa
  • 1 sdm minyak untuk menumis

Bumbu halus :
  • 2 buah cabai merah keriting
  • 6 buah bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 3 butir kemiri,disangrai
  • 1 cm kencur
Cara membuat :
  1. Panaskan minyak.Tumis bumbu halus,lengkuas,daun salam,dan cabai merah besar sampai harum.Tambahkan labu siam.Aduk rata
  2. Masukkan santan,garam,gula merah,dan gula pasir.Masak sampai matang.




Related Post

  • RESEP URAP SAYURUrap SayurBahan :10 lonjor kacang panjang,dipotong 3cm,direbus50 gr kecipir,diiris,direbus100 gr taoge,dibuang akarnya,d…
  • RESEP TERONG SIRAM KECAPTerong siram kecapBahan :350 gr terong ungu ukuran sedang, belah 2, rendam air garam ±15 menit, tiriskan2 siung bawang p…
  • RESEP SAYUR LODEHResep Sayur Lodeh bervariasi tergantung selera dan yang membuatnya kebetulan Suami saya sangat suka dengan Sayur Lodeh b…
  • RESEP TUMIS BUNCIS DAN PETAIResep Tumis Buncis Dan PetaiBahan :150 gr buncis,diiris serong10 buah mata petai,dipotong 3 bagian1 buah tomat merah,dip…
  • RESEP CAH KANGKUNG UDANG TAUCOResep Cah Kangkung Udang TaucoBahan :2 ikat kangkung,dipetiki50 gr udang kupas,dicincang kasar4 siung bawang putih,dicin…
0 Komentar untuk "RESEP LODEH LABU SIAM"