RESEP AYAM GORENG RICA-RICA SEDAP
Resep Ayam Goreng Rica-Rica SedapBahan :- 1/2 kg ayam, potong menjadi delapan bagian
- 1 1/2 sdt garam
- 1 btg serai,memarkan
- 1 ruas jari jahe,memarkan
- 1 lbr daun pandan
- 2 lbr daun jeruk
- 2 sdm air jeruk nipis
- 200 ml air
Bumbu halus :- 6 btr bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 10 buah cabai merah keriting
- 10 buah cabai rawit merah
- 1 sdt garam
Cara Membuat :- Lumuri ayam dengan garam, diamkan 30 menit.Sisihkan
- Goreng ayam sampai setengah matang. Angkat dan tiriskan.
- Tumis bumbu halus,serai,jahe,daun pandan,dan daun jeruk hingga harum dan matang.
- Masukkan ayam,aduk sampai tercampur rata.Tambahkan air,masak sampai kuahnya mengental sambil sekali diaduk,matikkan api.
- Tambahkan air jeruk nipis,aduk rata,sajikan hangat2 bersama nasi putih hangat.
Related Post
RESEP AYAM POP KHAS PADANGResep Ayam Pop Khas PadangBahan:1 ekor ayam buras ukuran sedang, potong jd 12 bagian4 siung bawang putih,haluskan6 butir…
RESEP CEKER BUMBU RICABahan :15 btr ceker ayam1 sdt air jeruk nipis1/2 sdt garam5 lbr daun jeruk,dibuang tulang dagingnya1 btg serai,diiris ha…
RESEP AYAM BETUTUAyam betutuBahan :1 ekor ayam kampung100 gr daun singkong muda, rebus hingga lunak, peras, potong-potong5 sdm minyak, u…
RESEP LAWAR AYAM KHAS BALI`Resep Lawar Ayam Khas BaliBahan 1 :3 btg kacang panjang, potong ukuran ½ cm,rebus asal layu.½ btr kelapa agak muda,parut…
RESEP AYAM GORENG GARINGBahan :1 ekor (800 gr) ayam buras (kampung), potong jadi 41000 cc air kelapa3 lbr daun salam2 btg serai yg diambil putih…
0 Komentar untuk "RESEP AYAM GORENG RICA-RICA SEDAP"