RESEP STUP AYAM SAYURAN



Salah satu resep untuk hindarkan katarak adalah..

Resep stup ayam Sayuran

Bahan :
  • 1 ekor ayam,dipotong 24 bagian
  • 1 buah bawang bombay,dipotong panjang 8 bagian
  • 2 siung bawang putih,dicincang kasar
  • 1 buah pekak
  • 1 buah tomat,dipotong panjang
  • 200 gr brokoli,dipotong per kuntum
  • 200 gr wortel,dipotong panjang 3 cm,masing2 dibelah 2
  • 2 sdm saus tomat
  • 1 sdm kecap manis
  • 1 sdm garam
  • 3/4 sdt merica hitam kasar
  • 1/2 sdt gula pasir
  • 1000 ml air
  • 1 sdm margarin untuk menumis
Cara membuat :
  1. Tumis bawang bombay,bawang putih,dan pekak sampai harum.Masukkan ayam.Aduk sampai berubah warna.
  2. Masukkan tomat.Tumis sampai layu
  3. Masukkan brokoli dan wortel.Tumis sampai layu.Tambahkan saus tomat,kecap manis,garam,merica hitam,dan gula pasir.Aduk rata
  4. Tuang air.Tutup dan masak sampai kental.Angkat dan sajikan.
(Sumber-Saji)
Diposkan oleh : www.kreasi masakan.blogspot.com

Related Post

  • RESEP SAYUR ASAM SEGARResep Sayur Asam SegerBahan :1 buah labu siam ukuran sedang,kupas kulitnya,potong dadu,cuci bersih100 gr daun melinjo, s…
  • RESEP TAOGE KUAH SANTANResep Taoge Kuah SantanBahan :200 gr daging ayam cincang150 gr taoge,siangi1 buah tomat merah,potong jadi 82 btg daun ba…
  • RESEP MENTIMUN MUDA CAHResep Mentimun Muda CahBahan :5 buah mentimun muda,kupas,belah dua bagian.Buang biji,iris tebal memanjang.200 gr udang s…
  • RESEP PINDANG OTAK-OTAKResep Pindang Otak-OtakBahan :8 buah otak2,iris serong 2 cm,goreng150 gr daging nenas,potong24 btr bawang merah,iris tip…
  • RESEP SAYUR LABU SIAM KUAH PEDASResep Sayur Labu Siam Kuah PedasBahan :2 buah labu siam muda,kupas,iris panjang22 sdm minyak, untuk menumis1 buah cabe m…
0 Komentar untuk "RESEP STUP AYAM SAYURAN"